Sekelumit Tentang Copyright Dan Hak Yang Dimiliki Oleh Musisi
Kelihatannya jadi artis musisi merupakan jaminan masa depan hidup. Kerjanya ‘cuman’ senang-senang dan menghasilkan banyak uang.
Suatu ketika seorang kawan pernah berkesah, “Yah selamat datang di APV saya hasil kerja *sekian* tahun di perusahaan rekaman.…